Pada terbitan Oktober Vol. 7 No. 2, Redaksi Kilat menerima beberapa penulis dari beberapa Perguruan Tinggi yang berpartisipasi mengirimkan tulisannya. Selain itu tulisan yang diterbitkan juga beragam pembahasan. Beberapa tulisan diantaranya membahas mengenai Enkripsi Data Menggunakan Advanced Encryption Standart 256, Pengaruh Evaluasi Tes Formatif Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Tingkat Kemandirian Belajar Mahasiswa STT-PLN Jakarta dengan Menggunakan Analisis Varian Anova, Self Adaptive Software dengan Teknik CASE-BASED REASONING untuk Meningkatkan Performa Application Server, Sistem Pendukung Keputusan pada Sistem Seleksi Penerimaan Guru Menggunakan Metode Simple Additive Weighting, Perancangan Sistem Keamanan Rumah Berbasis IoT Dengan NodeMCU ESP8266 Menggunakan Sensor PIR HC-SR501 Dan Sensor Smoke Detector, Desain Sistem Kontrol Penggerak Mula Generator Magnet Permanen PLTMH Menggunakan Planetery Gear, Rancang Bangun Sistem Pemesanan Catering dan Dekorasi di Sumbawa Besar Berbasis Android, Penerapan Teknologi Cache Server Berbasis IoT dengan Raspberry Pi3 Menggunakan Metode Forward Chaining (Studi Kasus SMK Binakarya Mandiri 2 Kota Bekasi), Analisis Wireless Power Transmission System Dalam Aspek Regulasi Menggunakan Metode Benchmark, Sistem Pencatatan Service Kendaraan Toyota Berbasis Web, Pemodelan Pembangkit Listrik Fotovoltaik yang Terhubung ke Jaringan, dan Klasifikasi Pesan Gangguan Pelanggan Menggunakan Metode Naive Bayes Classifier.

 

DOI: https://doi.org/10.33322/kilat.v7i2

Published: 2019-02-11

KLASIFIKASI PESAN GANGGUAN PELANGGAN MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES CLASSIFIER

Haryono Haryono, Pritasari Palupiningsih, Yessy Asri, Andi Nikma Sri Handayani

100-108

DESAIN SISTEM KONTROL PENGGERAK MULA GENERATOR MAGNET PERMANEN PLTMH MENGGUNAKAN PLANETERY GEAR

Rizki Pratama Putra, Samsurizal Samsurizal, Novi Gusti Pahiyanti

149-159

PEMODELAN PEMBANGKIT LISTRIK FOTOVOLTAIK YANG TERHUBUNG KE JARINGAN

Agus Yogianto, Ibnu Hajar, Septianissa Azzahra

201-209